25 February 2022

Membuat Burung Twitter Beterbangan di Blog

بِسْــــــــــــــــمِ اﷲِالرَّØ­ْÙ…َÙ†ِ الرَّØ­ِيم

Membuat Burung Twitter Beterbangan di Blog

Twitter merupakan jejaring soal yang cukup lama beredar di dunia maya. Dengan cuitan kita bisa memberikan respon kepada sebuah peristiwa yang sedang terjadi atau sedang trending.

Cukup membuat akun di Twitter maka kita akan bisa memberikan cuitan kita kepada pengguna lain. Sedangkan bila kita tidak memiliki akun, maka kita hanya bisa melihat cuitan yang bertebaran di Twitter.

Baca Juga : Menampilkan Widget Hantu Melayang di Halaman Blog

Dengan pengguna aktif yang terus bertambah di seluruh dunia, maka jejaring sosial microblogging ini sangat digemari semua usia. Bahkan para politikus, artis ternama hingga seorang presiden memiliki akun media sosial berlogo burung dengan warna dominan biru laut ini.

Tak jarang pula followersnya mencapai jutaan. Sungguh luar biasa. Sedangkan kita yang orang biasa mungkin bisa dihitung dengan jari jumlah followers kita. Tapi tidak apalah yang penting bisa menggunakan media sosial dengan baik dan benar.

Baca Juga : Efek Fade In CSS Tangan Mengepal

Okelah sekarang kita beranjak ke tutorial memberikan ikon Twitter di Blog. Dengan trik ini maka ikon burung berwarna biru (Twitter Ikonik, red) akan beterbangan di halaman blog kita.

Caranya ikuti dibawah ya :

Membuat Burung Twitter Beterbangan di Blog


Masuk ke Dashboard Blogger
Pilih Tata Letak
Klik Tambah HTML/Javascript
Tempel kode dibawah di konten kosong yang tersedia

<script type="text/javascript" src="https://cdn.jsdelivr.net/gh/Alifacode/backupmaster@main/ALIFABURUNGTWITTER.js">
</script>
<script type="text/javascript">
var twitterAccount = "akuntwittermu";
var tweetThisText = " <data:blog.pageTitle/> : <data:blog.url/> ";
tripleflapInit(); </script>


Catatan :
Untuk akuntwittermu ganti dengan akun twitter kamu.


Terakhir save dan publikasikan.



Sudah jadi khan sekarang ikon burung twitter beterbangan di blog kamu. Sekarang saatnya mencobanya. Terima kasih ya yang sudah membaca artikel Membuat Burung Twitter Beterbangan di Blog. Semoga bisa menambah cantik blog kamu. Sekian yang dapat kami sajikan dan salam.

Bagikan ke teman-teman kamu
Label Postingan : Javascript

Terima kasih ya udah mempraktekkan tutorial blog di web alifacode.com dengan judul Membuat Burung Twitter Beterbangan di Blog . Semoga tutorial blog ini dapat bermanfaat. Salam Blogger.

Comments

Pesan berupa SPAM, Sara, Iklan, Pornografi, Broken link dan Link Aktif akan kami hapus. Berkomentarlah dengan sopan dan mengikuti panduan mengemukakan pendapat yang baik.
EmoticonEmoticon